UPJ menduduki peringkat 92 dari 100 Perguruan Tinggi Terbaik Nasional 2020

With God’s blessings and the concrete contribution of each of UPJ members who have been relentlessly working extremely hard to create master pieces all these years; and before we end it, this 2020 has presented UPJ with a proud national Top 100 University Rank (UPJ ranked number 92). All the striving for excellence we have done consistently finally paid off.

As the youngest university in the league of Top 100 Public and Private Universities, there are much bigger challenges we have to face:
· Quantity; in terms of number, we are considerably small; however, our productivity has proven that we can thrive regardless our size. Clearly, striving for excellence with only limited number of resources requires ten times the efforts.
· Good Governance; the growing awareness of universities upon the importance of Good Governance, this is by far the renown key to UPJ success, has driven many to put extra works in perfecting their system and quality assurance. They are ready to challenge us and win this competition.
· Quality and Commitment; and finally, the key words are Quality and Commitment.

So let us all work hand in hand to make sure that we do our best for UPJ greater success!

Atas penyertaan Tuhan YME dan atas kontribusi nyata setiap SDM UPJ yang dengan tekun mempersembahkan karya terbaiknya, tahun 2020 ini UPJ telah masuk dalam peringkat 100 besar nasional (peringkat 92).  Perjuangan demi perjuangan kita lakukan. 

Tergolong yang termuda diantara 100 PTN dan PTS di jajaran 100 besar nasional, ada tantangan berat yang harus kita sadari:

  • Dari aspek jumlah (kuantitas) kita masih sedikit/kecil.  Meskipun dari produktivitas kita di atas rata-rata, sehingga memperjuangkan prestasi dari yang sedikit sangatlah membutuhkan kerja ekstra.
  • Kesadaran PTN dan PTS besar akan pentingnya tata kelola yang baik (ini yang menjadi kekuatan kita sejauh ini) membuat mereka makin berbenah dalam sistem dan aspek penjaminan mutu dan siap bertarung dan memenangkan kompetisi ini.
  • Kata kunci penting yang perlu kita kerjakan adalah: KUALITAS, KOMITMEN TERBAIK. 

 

Marilah kita semua, setiap individu mengerjakan yang terbaik dari diri kita untuk UPJ yang lebih maju !